Header Ads

header ad

Black hole baru telah ditemukan diameternya 800 juta lebih besar dari matahari


Baru-baru ini para ilmuwan menemukan sebuah lubang hitam atau black hole yang lebih besar dari sebelumnya yaitu 800 juta lebih besar dari matahari penemuannya sangat luar biasa.
Lubang hitam ini berkembang jauh lebih besar dari yang diperkirakan, dalam hanya 690 juta tahun setelah Big Bang. Hal tersebut menantang teori kita tentang proses pembentukan lubang hitam," kata rekan penulis penelitian, Daniel Stern, dari Jet Propulsion Laboratory NASA di Pasadena, California. Di lansir okezone.
Lubang besar itu dengan sangat rakus melahap semua objek-objek langit yang dekat dengan lubang hitam fenomena itu di sebut kuasar.
Kuasar adalah salah satu benda langit paling terang dan paling jauh. Merupakan hal yang sangat penting untuk membantu memahami masa awal alam semesta,” kata rekan penulis Bram Venemans, dari Max Planck Institute for Astronomy, di Jerman.
Penemuan itu merupakan langkah yang sangat fenomena bagian pengetahuan tapi langka kecil bagi keluasan alam semesta.
Masih Banyak fenomena fenomena alam di luar sana yang belum terungkap secara utuh oleh para ilmuwan

No comments

Powered by Blogger.