14 Fitur Canggih Android Oreo Yang Perlu Tahu
android oreo adalah Android
Google telah merilis Android Oreo yang merupakan versi terbaru dari Android, kamu perlu tahu berapa fitur canggih dari Android oreo adalah sebagai berikut.
Di kutip dari jalan tikus beberapa fitur canggih yang perlu kamu ketahui
1. Background Limit - Bikin Daya Tahan Smartphone Jauh Lebih Awet
2. Autofill - Praktis! Bisa Masuk Akun Media Sosial Tanpa Perlu Mengetikkan Password
3. Picture in Picture - Bisa Nonton Video Sambil Kerja
4. Notification Dots -Mempermudah Kamu Untuk Mengakses Hal-hal Penting.
5. Android Instant Apps - Bisa Coba Aplikasi Tanpa Download
6. Google Play Protect -Download Aplikasi Makin Aman
7. Emoji Baru - Bikin Chatting Makin Seru
8. Tombol Accessibility -Segalanya Bakal Lebih Mudah
9. . Smart Text Selection - Copy Paste Lebih Mudah
10. Dukungan Codec Audio Bluetooth High-quality
11. Dukungan Neighborhood Aware Networking
12. Dukungan Profil Wide Color Gamut di Aplikasi
13. Snooze Notifikasi Aplikasi
14. Channel, Cara Baru untuk Mengontrol Notifikasi
Post a Comment